Senin, 22 April 2013

topik yang menarik dan mudah dipahami oleh pembaca



Topik yang menarik adalah pokok pembiacaraan yang menarik atau inti utama dari seluruh isi tulisan yang hendak disampaikan. Topik adalah hal utama yang ditentukan ketika penulis akan membuat sebuah tulisan. Selanjutnya topik akan dikembangkan menjadi cakupan yang lebih sempit ataupun lebih luas. Topik yang baik adalah topik yang mencakup seluruh isi tulisan dan mampu menjawab semua masalah yang akan ditulis.
sumber : 

karya tulis yang mudah dipahami. Maksudnya adalah karya tulis yang tidak berbelit – belit, mudah dimengerti maksud inti dari penulisan tersebut, dan berfokuskan pada inti pokok pembicaraan. Untuk mempermudah karya tulis agar mudah dipahami, biasanya penulis akan memecah materi menjadi beberapa sub bab tertentu.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar